Daftar  |  Masuk
Hasil:
2 porsi
Waktu Persiapan:
30 menit
Waktu Memasak:
30 menit
Jenis makanan:
Hidangan Utama
Makan Siang
Penilaian:

Belum dinilai.

Nilai Rata-rata Anggota FatSecret
oleh anggota: Shifair

Ayam Nanas Tumis

Tumisan Ayam dengan nanas dan aneka rempah.

Bahan-bahan

Cara memasak

  1. Potong cincang halus bawang putih dan jahe.
  2. Masukkan kecap manis/soy sauce, bubuk paprika, jus nanas, gula coklat/pasir, minyak wijen/sesame oil dan potongan ayam ke dalam mangkuk dan juga hasil potong cincang bawang putih dan jahe, kemudian ungkep semalam untuk hasil terbaik.
  3. Potong kecil nanas dan paprika merah.
  4. Panaskan wajan dengan minyak wijen/sesame oil.
  5. Masukkan paprika merah/kuning ke dalam wajan. Panaskan dengan api kecil hingga 3 menit.
  6. Masukkan ayam yang telah diungkep dengan menggunakan sumpit. Pinggirkan paprika hingga membentuk lingkaran kemudian masukkan ayam ke tengah-tengah wajan.
  7. Setelah semua ayam masuk, panaskan sebentar, lalu masukkan sisa bumbu mangkuk ke dalam wajan.
  8. Tumis hingga bumbu mengental. Jika bumbu terlalu sedikit, boleh tambahkan air. Jangan sampai bumbu hilang kentalnya.
2 anggota telah menambahkan resep ini ke buku masak mereka
 


Temukan Resep Lainnya

Saring Menurut Jenis Makanan

Hidangan Utama Makan Siang

Resep Terbaru

oleh anggota: chiiachiiachiia
Hidangan untuk makan siang dengan s rendah.
oleh anggota: hannaoviliafayola
Sederhana, enak dan sedikit manis.
oleh anggota: lindasalsabila7991
Minuman sehat dari buah dan sayuran.
oleh anggota: lyaqila
Camilan lembab, sehat dan lezat.

Kirim Resep

Ringkasan Gizi:

Terdapat 390kalori dalam 1 porsi Ayam Nanas Tumis.
Rincian Kalori: 34% lemak, 33% karb, 33% prot.

Informasi Gizi
Ukuran Porsi
per porsi
per porsi
Energi
1632 kj
390 kkal
Lemak
14,96g
Lemak Jenuh
3,178g
Lemak tak Jenuh Ganda
4,725g
Lemak tak Jenuh Tunggal
5,694g
Kolesterol
82mg
Protein
32,9g
Karbohidrat
33,18g
Serat
4,2g
Gula
22,15g
Sodium
2264mg
Kalium
705mg
20%
dari AKG*
(390 kal)
20% AKG
Rincian Kalori:
 
Karbohidrat (33%)
 
Lemak (34%)
 
Protein (33%)
*Berdasarkan AKG dari 2000 kalori

Dapatkan aplikasi ini
    
© Hak Milik FatSecret 2024.