Daftar  |  Masuk
Sebenarnya ini sarapan tadi pagi, namun baru bisa kubagikan sore ini. Masakannya dari ibu warteg. Makasih ibu warteg bikin masakannya enak. Untuk kalori, enggak banyak2 karena minim karbohidrat.

Lihat Kalender Diet, 20 September 2019:
284 kkal Lemak: 11,34g | Prot: 22,92g | Karb: 26,39g.   Makan Pagi: Cooked Eggplant, Vegetable Soup (Home Recipe), ABC Mackerel. lagi...

27 Suporter    Dukung   

Komentar 
tapi perlu diingat bahwa terong salah satu sayuran yg mudah sekali menyerap minyak. 😊 
20 Sep 19 oleh anggota: dwi1505
Mau nanya nih, untuk makan pagi kira2 rekomendasi makanan yg serat tinggi sama protein tinggi kira2 apa yah?  
20 Sep 19 oleh anggota: meliasehatsejahtera
teroong😔😔sayuran yg paling aku gak suka😉😉 
20 Sep 19 oleh anggota: cantiktini
@dwi1505 Hai dwi, apakah benar begitu? Jika benar berarti beruntunglah aku hehe. Sangat sesuai dengan pola makan yang aku jalanin dong! Trims ya dwi udah ngasih tau, aku jadi nambah ilmu :) 
20 Sep 19 oleh anggota: smitsars
@meliasehatsejahtera Melia, aku bukan nutritionist ahli jadi aku hanya bisa memberikan opiniku aja ya mel. Telur biasa sudah sangat cukup untuk protein tinggi kok mel. Porsinya aja ya yang ditambah kalau mau protein, makan tiga buah misalnya hehe. Atau dua ayam goreng sekaligus. Untuk sayuran yang tinggi serat, aku benar kurang riset tentang ini. Karena menurutku makan sayuran saja itu bukankah sudah termasuk perkembangan diri kita ke yang lebih baik? Dari pola makan kita yang asalnya kenyang murah menjadi sehat sempurna. Kurasa kangkung juga berserat banyak, sulit dikunyah juga soalnya haha. Salam hangat dariku :) 
20 Sep 19 oleh anggota: smitsars
@royani01 terong : please makan aku dong! :) 
20 Sep 19 oleh anggota: smitsars
@cantiktini aku tau rasanya enggak suka suatu makanan, Tin! Blegh, eneg gitu yak hahaha. Aku ngerti kok, karena aku juga ngalamin sendiri. Aku suka terong karena itu hal yang menghubungkanku dengan keluargaku, ibuku. Apalagi dibuat semacam terong balado, ataupun sambal terong. Lezat! 
20 Sep 19 oleh anggota: smitsars

     
 

Kirim Komentar


Anda harus masuk untuk mengirimkan komentar. Klik disini untuk masuk.
 


Sejarah Berat Badan smitsars


Dapatkan aplikasi ini
    
© Hak Milik FatSecret 2024.